Menginstal SSH Di Linux


Menginstal SSH Di Linux




A.Pengertian

Secure Shell (SSH) adalah sebuah protokol jaringan kriptografi untuk komunikasi data yang aman, login antarmuka baris perintah, perintah eksekusi jarak jauh, dan layanan jaringan lainnya antara dua jaringan komputer. Ini terkoneksi, melalui saluran aman atau melalui jaringan tidak aman, server dan klien menjalankan server SSH dan SSH program klien secara masing-masing. Protokol spesifikasi membedakan antara dua versi utama yang disebut sebagai SSH-1 dan SSH-2.
 
B.Maksud Dan Tujuan

Agar para pembaca/pengunjung bisa menginstall Open SSH di linux


C.Bahan/Alat

Internet


D.Waktu Pelaksaan 

6.Menit

E.Langkah Pengerjaan 

1.Pertama-tama buka terminal dan ketik command "sudo apt-get install ssh"



2.Setelah mengetik commadn tersebut isikan password linux anda




3.Setelah mengisi password ada sebuah opsi [Y/n] ketik Y lalu enter



4.Tunggu hingga proses selesai seperti ini




5. Setelah proses ketik command "sudo nano /etc/ssh/sshd_config"

 
6. Setelah terbuka, cari kata / kalimat  Port 22 di ganti dengan port 1368  ( penggantian port bebas, silahkan tentukan sendiri ).

Selanjutnya cari tulisan PermitRootLogin yes ganti dengan PermitRootLogin no ,  ini dimaksudkan agar ketika orang atau kita lagi remote server terseut, tidak bisa konek langsung dengan login root (akses root) , jadi harus terlebih dahulu lewat user biasa.



6. Setelah itu exit dan save lalu ketik command "sudo /etc/init.d/ssh restart




7.Sekarang mari kita test ssh kita yang tadi kita install Dengan commadn "ssh [User]@[IP USER]




8.Setelah kita masuk ada opsi (yes/no) pilih saja yes



9.Isi kan password pengguna agar bisa masuk


10.Dan sekarang kita sudah bisa masuk


F.Hasil Dan Kesimpulan

Dengan ini kita bisa menremote server yang akan kita tuju

G.Refrensi

No comments:

Post a Comment