Menginstall Oracle Java Di Linux Mint
Menginstall Oracle Java Di Linux Mint
A.Pengertian
Java adalah satu set perangkat lunak komputer dan spesifikasi yang dikembangkan oleh Sun Microsystems, yang kemudian diakuisisi oleh Oracle Corporation, yang menyediakan sistem untuk mengembangkan aplikasi perangkat lunak dan menerapkan hal itu dalam sebuah cross-platform lingkungan komputasi. Java digunakan di berbagai macam platform komputasi dari perangkat embedded dan ponsel ke server perusahaan dan superkomputer. Sementara mereka yang kurang umum dari standalone aplikasi Java, Java applet yang berjalan di aman, sandboxed lingkungan untuk memberikan banyak fitur dari aplikasi asli dan dapat tertanam ke dalam HTML halaman.
B.Maksud Dan Tujuan
Agar pembaca/pengunjung bisa menginstall/membuka aplikasi berformat Jar di linux
C.Alat Dan Bahan
Linux Mint
Internet
D.Waktu Pelaksanaan
17 Menit (Tergantung dari koneksi internet)
E.Langkah Pengerjaan
1. Pertama-tama ketik command "sudo add-apt-repository ppa:webupd8team/java"
3. Setelah itu ketik command "Sudo apt update: sudo apt install oracle-java8-installer"
4. Setelah ini ada package configuration tekan "ENTER"
5. Setelah ini kalian harus men-accept pilih <Yes> lalu enter
6. Setelah Ini java akan terdownload dan tunggu sampai selesai (Tergantung dari kecepatan internet kalian
8. Penginstallan selesai dengan ini kalian bisa membuka file berformat ".Jar"
5. Setelah ini kalian harus men-accept pilih <Yes> lalu enter
6. Setelah Ini java akan terdownload dan tunggu sampai selesai (Tergantung dari kecepatan internet kalian
(Java sudah terinstall)
7. Dengan ini java sudah terinstall tapi kita harus mendefaultkan javanya dengan command "Sudo apt install oracle-java8-set-default
8. Penginstallan selesai dengan ini kalian bisa membuka file berformat ".Jar"
F.Hasil Dan Kesimpulan
Dengan terinstallnya java maka kalian bisa membuka program berformat jar
G.Refrensi
tipsonubuntu.com/2016/07/31/install-oracle-java-8-9-ubuntu-16-04-linux-mint-18/
No comments:
Post a Comment